Bahkan aku masih ingat ratusan kalimat yang kau bacakan, masih hafal dengan sangat letak titik, koma dan tanda baca lainnya. Tak kuhapus ingatan sebab di situlah kamu pernah berada.

Menghabiskan malam dengan bacaan yang kau baca. Membaca setiap halaman buku yang kau pegang, hingga juga ku temukan dirimu disetiap kalimat-kalimat yang kau baca yang berakhir dengan mendatangkan rindu dengan riuh. Titik dimana kamu selalu hadir bahkan saat aku membuka setiap lembar kertas kosong yang belum ku tuliskan barang satu abjadpun.

Kalau kau yang membacakan cerita, maka aku yang akan meneruskan ceritanya.

Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s